Farhansyaddad weblog

Untuk Hari Esok Yang Lebih Baik

Archive for Agustus 22nd, 2011

Saatnya Mengencangkan Ikat Pinggang

Posted by abifasya pada 22 Agustus 2011

itikaf (doc.pribadi)

Diantara kita semua tidak ada yang pernah tahu kapan kita akan meninggalkan dunia ini, apakah hari ini atau besok ?, harapan di awal ramadlan bahkan sejak menapaki bulan Rajab kita semua minta : “Ya Allah Berkahi kami di bulan Rajab dan Sya’ban dan sampaikanlah kami ke Bulan Ramadlan”. Hal itu kita lakukan karena kita ingin kembali merasakan nikmatnya ramadlan. untuk mengejar ketaqwaan yang menjadi target diperintahkannya shaum ramadlan banyak diantara kita yang melakukan perbuatan-perbuatan terpuji mulai dari muhasabah jelang ramadlan, menghindarkan diri dari segala sesuatu yang dapat membatalkan pahala puasa diantaranya dengan berusaha sekuat tenaga shaumkan lisan, memburu malam-malam ganjil, bercum bu dengan Allah menjemput lailatul qadar, dan akhirnya kitapun menjadi pemenang dan dapat meninggalakan kemungkaran-kemungkaran dalam merayakan hari raya sehingga tampaklah pada diri kita perilaku yang mencerminkan tanda-tanda kalau ibadah ramadhan kita diterima Allah swt. Baca entri selengkapnya »

Posted in KISS | Dengan kaitkata: , | 5 Comments »