Farhansyaddad weblog

Untuk Hari Esok Yang Lebih Baik

Posts Tagged ‘Aqiqah’

Kapan Idul Adha 1431 H/2010 M

Posted by abifasya pada 14 November 2010

idul adha

JAKARTA (Arrahmah.com) – Kapan Idul Adha 1431 H ? Pemerintah RI melalui Departemen Agama menetapkan Idul Adha 1431 H jatuh pada hari Rabu, 17 November 2010. Sementara itu, Mahkamah Agung Kerajaan Arab Saudi berdasarkan ru’yah (melihat awal bulan) telah mengumumkan bahwa 1 Dzulhijjah jatuh pada tanggal 7 November 2010. Maka, Idul Adha (10 Dzulhijjah) akan jatuh pada hari Selasa, 16 November 2010. Mana yang benar? Baca entri selengkapnya »

Posted in KISS | Dengan kaitkata: , , , , , | 46 Comments »

FIQH QURBAN

Posted by abifasya pada 13 November 2010

 

Ibadah Qurban

Allah subhanahu wa ta’ala berfirman yang artinya, Maka shalatlah untuk Rabbmu dan sembelihlah hewan.” (QS. Al Kautsar: 2). Syaikh Abdullah Alu Bassaam mengatakan, “Sebagian ulama ahli tafsir mengatakan; Yang dimaksud dengan menyembelih hewan adalah menyembelih hewan qurban setelah shalat Ied.” Pendapat ini dinukilkan dari Qatadah, Atha’ dan Ikrimah (Taisirul ‘Allaam, 534 Taudhihul Ahkaam, IV/450. Lihat juga Shahih Fiqih Sunnah II/366). Dalam istilah ilmu fiqih hewan qurban biasa disebut dengan nama Al Udh-hiyah yang bentuk jamaknya Al Adhaahi (dengan huruf ha’ tipis)

Pengertian Udh-hiyah

Udh-hiyah adalah hewan ternak yang disembelih pada hari Iedul Adha dan hari Tasyriq dalam rangka mendekatkan diri kepada Allah karena datangnya hari raya tersebut (lihat Al Wajiz, 405 dan Shahih Fiqih Sunnah II/366) Baca entri selengkapnya »

Posted in KISS | Dengan kaitkata: , , , | 20 Comments »

Aqiqah Sesuai Syar’i

Posted by abifasya pada 7 Desember 2008

Dalam sebuah hadits yang diriwayatkan oleh Lima ulama Ahli Hadits dinyatakan bahwa :
“Setiap bayi yang baru dilahirkan terikat dengan aqiqahnya, dilakukan penyembelihan pada hari ke tujuh dari kelahirannya, diberikan namanya dan dicukur rambutnya (H.R. Al Khamshah, dinyatakan shahih oleh Turmudzi). Baca entri selengkapnya »

Posted in KISS | Dengan kaitkata: , , , | 6 Comments »