Farhansyaddad weblog

Untuk Hari Esok Yang Lebih Baik

Archive for Maret 3rd, 2014

Materi Ajar : Memahami Tata Cara Berbagai Shalat Sunnah

Posted by abifasya pada 3 Maret 2014

duha 2

Shalat Dluha Bersama di SMPN 5 Bogor

Selama ini kita sering mengartikan sunnah sebagai amal perbuatan yang apabila dikerjakan mendapat pahala dan apabila ditinggalkan tidaklah berdosa. Walhasil dengan devinisi seperti ini kebanyakan diantara kita sering menganggap enteng atau mungkin memandang sebeleh mata terhadap shalat sunat. Untuk itu harus ada redevinisi terhadap pengertian sunnah agar kita semua semakin giat dan semakit sering melakukan perbuatan sunnah seperti shalat sunnah, shaum sunnah, dan lain-lain.

Tidaklah berlebihan jika saya mencoba memberikan devisi baru terhadap sunnah, yaitu sebagai amal kebajikan yang yang dapat meningkatkan kualitas ibadah kita bahkan bisa jadi sebagai penambal (penutup) atas kekurangan-kekurangan yang terjadi saat melakukan perbuatan wajib. Demikian halnya dengan shalat sunah berarti shalat sunnah dapat diartikan sebagai amal kebajikan yang dapat meningkatkan kualitas ibadah shalat kita dan menutupi kekurangan-kekurangan yang terdapat pada shalat fardlu. Baca entri selengkapnya »

Posted in Dunia Pendidikan | Dengan kaitkata: , | 6 Comments »